Droensolobaru

Menu

Info Rumah sakit dan Kesehatan

Keseruan SOBAtku Junior Menghias Cup Cake

#SOBAtkuEvent RS Dr. OEN SOLO BARU join event Dessert Time The Park Mall Solo Baru, ikut berpartisipasi dalam kegiatan event didalamnya. Termasuk dalam menyelenggarakan lomba-lomba dengan MoCC Komunitas Mom & Child Club RS Dr. OEN SOLO BARU dalam lomba Menghias Cup Cake. Antusias para peserta sangat luar biasa dengan mempersiapkan semuanya dari rumah mulai dari …

Keseruan SOBAtku Junior Menghias Cup Cake Selengkapnya »

Workshop Parenting #2 A-Z Perawatan New Born dan Mengasihi

#SOBAtkupdate, Momen kelahiran adalah hal yang paling ditunggu oleh semua orang tua, tentunya banyak hal yang perlu dipersiapkan, salah satunya persiapan ‘new born’. MoCC sebagai salah satu klub yang ada di RS Dr. OEN SOLO BARU menyelenggarakan kegiatan workshop parenting #2, dimana kegiatan ini akan rutin dilaksanakan untuk memberikan edukasi kepada calon orang tua terutama …

Workshop Parenting #2 A-Z Perawatan New Born dan Mengasihi Selengkapnya »

SENAM HAMIL Menjadi Ajang berbagi Cerita para Ibu Hamil

#SOBAtkupdate, Salah satu jenis olahraga yang dapat dilakukan selama masa kehamilan adalah senam hamil. Setiap gerakan dalam senam hamil umumnya mudah dilakukan. Jika dilakukan secara rutin, senam hamil bermanfaat untuk meningkatkan kekuatan otot tubuh pada masa kehamilan maupun setelah persalinan. Selain bertujuan untuk membantu mengurangi keluhan selama hamil dan mempersiapkan ibu hamil dalam menghadapi proses …

SENAM HAMIL Menjadi Ajang berbagi Cerita para Ibu Hamil Selengkapnya »

EXPO FLORA FAUNA MENJADI DAYA TARIK dalam PUNCAK HUT RS Ke-30

#SOBAtkupdate, Kegiatan Expo Flora Fauna menjadi daya tarik bagi anak-anak yang hadiri puncak acara HUT RS Dr. OEN SOLO BARU pada Minggu, 06 November 2022. Berbagai macam binatang seperti sugar glyder, kelinci, kura-kura, ular, burung hantu, kucing, anjing dan masih banyak lagi. Tidak hanya melihat saja, anak-anak yang berkunjung di expo tersebut bisa berfoto hingga …

EXPO FLORA FAUNA MENJADI DAYA TARIK dalam PUNCAK HUT RS Ke-30 Selengkapnya »

Layanan Maternity Merchandise RS Dr. OEN SOLO BARU

#SOBAtkupdate, Kelahiran anak merupakan momen yang sangat ditunggu oleh semua orang tua, momen paling bahagia ini bisa diabadikan melalui segala macam kenangan kelahiran. RS Dr. OEN SOLO BARU hadir memberikan layanan terbaik bagi semua orang tua yang ingin mengabadikan momen kelahiran buah hatinya dengan meluncurkan layanan baru yaitu layanan “maternity merchandise”, dimana layanan ini berupa maternity …

Layanan Maternity Merchandise RS Dr. OEN SOLO BARU Selengkapnya »

RS Dr. OEN SOLO BARU DALAM EXPO INDONESIAN WELLNESS & HEALTH TOURISM EXPO

#SOBAtkuinfo Jumat-Minggu, 27-29 Mei 2022 di Surakarta, RS Dr. OEN SOLO BARU bersama dengan Rumah Sakit lainnya, berpartisipasi dalam kegiatan Expo dalam acara Indonesian Wellness & Health Tourism Expo Jawa Tengah 2022 yang diselenggarakan pada 27-29 Mei 2022 yang bertempat di Solo Paragon Mall. Terdapat banyak rangkaian kegiatan yang diikuti RS Dr. OEN SOLO BARU …

RS Dr. OEN SOLO BARU DALAM EXPO INDONESIAN WELLNESS & HEALTH TOURISM EXPO Selengkapnya »

RS Dr. OEN SOLO BARU RESMI JADI MITRA IMUNICARE BIO FARMA

#SOBAtkuinfo Sabtu, 8 Mei 2021 di Semarang, bersama dengan 7 Rumah Sakit FORKOM lainnya, RS Dr. OEN SOLO BARU melakukan penandatanganan Perjanjian Kemitraan Imunicare dengan PT Bio Farma (Persero). Penandatanganan langsung dilakukan oleh Dr. Ivan Oetomo, MPH selaku Direktur Utama RS Dr. OEN SOLO BARU. Bersama dengan RS Dr. OEN SOLO BARU, turut secara serentak …

RS Dr. OEN SOLO BARU RESMI JADI MITRA IMUNICARE BIO FARMA Selengkapnya »

Kunjungan Kegiatan Pemantauan dan Evaluasi Kesiapan Rumah Sakit Pada Masa Pandemi COVID-19 di RS Dr. OEN SOLO BARU

#SOBAtkuinfo Kamis, 6 Mei 2021 @droen_solobaru mendapat kunjungan dari @dinkes_kab_sukoharjo dalam rangka Kegiatan Pemantauan dan Evaluasi Kesiapan Rumah Sakit Pada Masa Pandemi COVID-19 di RS Dr. OEN SOLO BARU. Dalam kegiatan ini, dr. Yusup Tjandra Rayon, MPH selaku Direktur Medis dan Keperawatan memaparkan Pelaksanan Pelayanan COVID-19 dan pemenuhan setiap indikator mutu yang diminta oleh Dinas …

Kunjungan Kegiatan Pemantauan dan Evaluasi Kesiapan Rumah Sakit Pada Masa Pandemi COVID-19 di RS Dr. OEN SOLO BARU Selengkapnya »

WEBINAR VAKSIN DAN COVID-19

#SOBAtkuinfo RS Dr. OEN SOLO BARU yang bergabung dengan RS FORKOM bekerja sama dengan BIO FARMA mengadakan Acara Webinar Vaksin dan COVID-19″ pada Sabtu, 8 Mei 2021 pukul 11.00 WIB. Selain memproduksi banyak vaksin umum, saat ini BIO FARMA merupakan satu-satunya BUMN yang ditunjuk oleh Pemerintah untuk melaksanakan pendistribusian Vaksin COVID-19 untuk Vaksinasi Gotong Royong. …

WEBINAR VAKSIN DAN COVID-19 Selengkapnya »